Donat Kentang Autolisis - Untuk anda yang ada durasi senggang dan ingin menghidangkan kue sedap buat keluarga, cobalah bakal mengakibatkan sendiri separuh kategori kue modern. kendati prosesnya kelihatan ruwet, tidak butuh risau karena ternyata cara bikinnya itu sederhana kok. andaikan telah ada semua materi, nggak memerlukan era lelet lah dekati jadi kuenya. tinggal pilih hendak kue yang sesuai apa yang anda inginkan. hendak yang mudah, bersimbah, kering, sampai modern. menurut kamu yang jemu dengan kue yang itu-itu saja, dapat ya memilah usul kue modern. selain kualitas kuenya yang elok serta kekinian, dipastikan anak serta keluarga makin riang.
Anda bisa buat Donat Kentang Autolisis memakai 11 bahan dan 12 langkah. Begini caranya.
Bahan-bahan membuat Donat Kentang Autolisis
- Kamu butuh 200 gr tepung protein tinggi (me komachi).
- Anda butuh 50 gr tepung proteing sedang (me segitiga).
- Siapkan 25 gr susu bubuk full cream.
- Siapkan 1 telur.
- Siapkan 50 gr gula pasir dilarutkan dengan 85 ml air hangat.
- Siapkan 60 gr kentang yang sudah dikukus & dihaluskan.
- Kamu butuh 25 gr air (tambahan).
- Siapkan 5 gr ragi instan.
- Bunda butuh Bahan fat.
- Siapkan 35 gr butter.
- Anda butuh 2 gr garam.
Cara memasak Donat Kentang Autolisis
- Campur tepung, telur, susu bubuk, gula pasir yang sudah dilarutkan dengan air, & kentang yang sudah dihaluskan. Aduk rata. Bila adonan terlalu kering bisa tambahkan air (me tidak sama sekali)..
- Diamkan selama kurleb 6 jam dalam wadah tertutup plastik wrap sampai kalis elastis dengan sendirinya (jangan diuleni, tes windowpane). Di foto belum terlalu elastis, baru sekitar 4 jam..
- Bila sudah kalis elastis bisa ditambahkan ragi yang diberi sedikit air hangat (jangan terlalu banyak supaya adonan tidak basah)..
- Tambahkan butter & garam. Uleni sampai butter tercampur rata (saya pakai mixer)..
- Proofing #1 selama 30 menit, sesuaikan dengan suhu masing2. Diamkan hingga mengembang 2x lipat..
- Cek adonan : bila ditusuk jari, adonan membal kembali berarti underproof (tambahkan lagi waktu proofing). Bila ditusuk jari, adonan membal tapi meninggalkan bekas jari berarti pas. Bila ditusuk jari, adonan tidak membal dan berbekas jari berarti overproof. Hal ini tidak berlaku untuk tes proofing #2 ya 😉.
- Kempeskan adonan & gilas, timbang @40gr lalu bulatkan. Simpan dalam wadah datar yang sudah ditaburi dengan tepung banyak supaya tidak lengket. Rest time selama 10 menit (jangan lupa ditutup serbet supaya permukaan adonan tidak kering)..
- Gepengkan adonan yang sudah ditimbang dengan telapak tangan / alat penekan kue lapis legit. Lubangi bagian tengahnya dengan rolling pin alumunium diameter 2.3 cm..
- Proofing #2 selama 30-35 menit, tidak perlu sampai mengembang 2x (jangan overproof supaya mudah diangkat ke penggorengan)..
- Goreng dengan api kecil sekali supaya tidak cepat gosong. Balikkan hanya sekali saja supaya tidak banyak menyerap minyak..
- Sajikan dengan topping kesukaan ❤.
- Selamat mencoba! Donatnya masih empuk di hari berikutnya juga.
Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Kue
. Mudah sekali kan buat Donat Kentang Autolisis ini? Selamat mencoba.